Tubuh saling bersandar ke arah mata angin berbeda
Kau menunggu datangnya malam saat ku menanti fajar
Sudah coba berbagai cara agar kita tetap bersama
Yang tersisa dari kisah ini hanya kau takut ku hilang
Perdebatkan apapun menuju kata pisah
Jangan paksakan genggamanmu
Izinkan aku pergi dulu
Yang berubah hanya tak lagi ku milikmu
Kau masih bisa melihatku
Kau harus percaya ku tetap teman baikmu
Sudah coba berbagai cara agar kita tetap bersama
Yang tersisa dari kisah ini hanya kau takut ku hilang
Perdebatkan apapun menuju kata pisah
Jangan paksakan genggamanmu
Yang berubah hanya tak lagi ku milikmu
Kau harus percaya ku tetap teman baikmu
Izinkan aku pergi dulu
Yang berubah hanya tak lagi ku milikmu
Kau masih bisa melihatku
Kau harus percaya ku tetap teman baikmu
Aaaa ...aaa ... aaa